Mahasiswa Anti Korupsi Indonesia Geruduk Kejatisu Minta Kadis Perhubungan Labuhanbatu Utara Diperiksa

    Mahasiswa Anti Korupsi Indonesia Geruduk Kejatisu Minta Kadis Perhubungan Labuhanbatu Utara Diperiksa

    MEDAN - Mahasiswa Anti Korupsi Indonesia (MAKI) mendatangi Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara guna meminta agar segera memeriksa Kepala Dinas Perhubungan Labuhanbatu Utara (Labura) terkait dugaan Korupsi Kolusi dan Nepotisme (KKN) atas pengadaan mesin Panton di Desa Teluk Binjai dan Kuala Bangka, Kecamatan Kuala Hilir, Selasa (31/1/2023) siang.

    Koordinator  Mahasiswa Anti Korupsi Indonesia Koordinator Kabupaten Labuhanbatu Utara menyebutkann Dinas Perhubungan bukan membeli Mesin Panton yang baru, sangat disayangkan dan dikecewakan Dinas Perhubungan membeli Mesin Panton bekas sehingga mesin diduga tidak dapat digunakan atau rusak.

    Hal tersebut disampaikan massa Mahasiswa Anti Korupsi Indonesia Koordinator Kabupaten Labuhanbatu Utara dalam orasinya di depan Kantor Kejati Sumut, Jalan AH. Nasution, Medan, Selasa, 31 Januari 2023.

    "Kami meminta Kejatisu agar memanggil dan periksa Kepala Dinas Perhubungan Labuhanbatu Utara dan seluruh pegawai di lingkungan Dinas Perhubungan Labura karena diduga kuat adanya oknum yang bermain dalam dugaan Korupsi pengadaan mesin Panton, Desa Teluk Binjai dan Desa Kuala Bangka, Kecamatan Kuala Hilir , " kata Dedek. 

    Massa juga meminta Bupati Labura agar segera mengevaluasi Kadis Perhubungan Labuhanbatu Utara terkait dugaan korupsi Pengadaan Mesin Panton.

    Humas Kejaksaan Tinggi Sumatera Utara, Yos A Tarigan saat dikonfirmasi terkait aksi tersebut belum memberikan keterangan resminya kepada awak media. (Lam)

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Kapolda Sumut Pimpin Upacara Hari Ulang...

    Artikel Berikutnya

    Persiapan F1H2O Capai 87%, Gubernur Sumut...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront City Pangururan Berlangsung Meriah
    Rider Muda Asal Indonesia Curi Perhatian di Dairi Cup Aquabike
    Lomba Solu Bolon Turut Meriahkan Aquabike 2024 dan Berhasil Pukau Para Rider dan Wisatawan di Waterfront City Pangururan
    Diduga Tak Netral di Pilkada 2024, Warga Laporkan  Kepala Dinas Kesehatan Simalungun ke Bawaslu
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Pastikan Keselamatan Penumpang Terjamin, KSOPP Bagikan 400 Alat Keselamatan Kepada Awak Kapal di Danau Toba
    Penyaluran Dana ZIS Dari Basnas, Bupati Deliserdang: Digunakan Sebaik - Baiknya
    Calon Bupati Dr. H.Anton Achmad Sarigih dan Calon Wakil Benny Gusman Sinaga Jiarah ke Makam Raja Tanah Jawa
    Pemilik Kapal Bantah Tidak Memiliki Life Jacket dan Kelebihan Muatan
    Meriahkan Hari Jadi ke 51, ASDP Kembali Gelar Journalism Awards 2024

    Ikuti Kami