Kasat Lantas Polrestabes Medan Jadi Keynote Speaker Dalam Seminar Internasional NICSPEEP Universitas HKBP Nomensen

    Kasat Lantas Polrestabes Medan Jadi Keynote Speaker Dalam Seminar Internasional NICSPEEP Universitas HKBP Nomensen
    Kasat Lantas Polrestabes Medan, Kompol Andika Temanta Purba, S.H., M.I.K saat menerima sertifikat penghargaan dari Faculty of Social dan Folitical Sciences Universitas HKBP Nomensen.

    MEDAN - Kasat Lantas Polrestabes Medan, Kompol Andika Temanta Purba, S.H., M.I.K., diundang menjadi salah satu narasumber dalam Seminar Internasional NICSPEEP yang diadakan oleh Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik (FISIPOL) Universitas HKBP Nomensen pada hari Kamis, 20 Juni 2024. Seminar ini mengangkat tema "Peran Polisi Lalu Lintas dalam Menjaga Keamanan dan Ketertiban Masyarakat", Kamis (20/6).

    Pada kesempatan itu, Kasat Lantas Polrestabes Medan menyampaikan bahwa peran lalu lintas dalam aktifitas masyarakat ibarat urat nadi pada manusia. Lebih lanjut dijelaskan bahwa lalu lintas yang aman, tertib dan lancar juga menjadi faktor penting dalam upaya integrasi wilayah dan upaya mewujudkan kesejahteraan sosial.

    Kasat Lantas Polrestabes Medan juga memaparkan bahwa strategi penegakan hukum yang dilakukan polisi lalu lintas dilaksanakan secara luas dalam bentuk preemtif, preventif dan represif. Hal ini dilaksanakan bersama-sama dengan instansi terkait secara sinergis dan berkelanjutan.

    "Strategi penegakan hukum yang dilakukan polisi lalu lintas dilaksanakan secara luas dalam bentuk preemtif, preventif dan represif. Hal ini dilaksanakan bersama-sama dengan instansi terkait secara sinergis dan berkelanjutan, " jelasnya.

    Selain dihadiri oleh narasumber Nasional, seminar ini dihadiri oleh 2 Narasumber yang berasal dari Thailand dan Switzerland. Para narasumber ini memberikan informasi terbaru mengenai perkembangan ilmu hukum, sosial politik, pendidikan, ekonomi dan psikologi.

    Seminar Internasional NICSPEEP ini merupakan salah satu upaya Universitas HKBP Nomensen untuk meningkatkan wawasan mahasiswa Universitas Nomensen, sekaligus memperkenalkan Universitas Nomensen ke dunia Internasional.

    medan sumut
    A. Putra

    A. Putra

    Artikel Sebelumnya

    Pungli Di Satpas Polres Pelabuhan Belawan...

    Artikel Berikutnya

    Dukung Program Ketahanan Pangan Nasional,...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    Pelaku Pembuangan Mayat Wanita di Kabupaten Karo Sempat DPO, Sekarang Gol
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati
    Perhelatan Aquabike Jetski World Championship 2024 di Waterfront City Pangururan Berlangsung Meriah
    Dibakar Api Cemburu, Istri Bunuh Rivalnya: Jasad Dibuang di Pinggir Jalan Perumahan Citra Land
    Heboh! Pria Coba Curi Motor di Gang Amanah, Terekam CCTV
    Aquabike Jetski Word Championship Danau Toba 2024, Plt Bupati Simalungun Sebut Danau Toba Indah dan Nyaman Dikunjungi
    Juarai Gelaran Aquabike Jetski World Championship 2024, Lagu Kebangsaan Jepang Berkumandang di Rungan Terbuka Publik Parapat
    Kejati Sumut Gerebek Gudang Penimbunan Solar Bersubsidi di Medan, Dua Pemilik Kabur
    Penangkapan Dramatis! Polisi Lepas Tembakan Saat Tangkap Pengedar Sabu di Deli Serdang, Pelaku Nekat Kembali untuk Mengambil Barang Bukti
    Orang Tua Murka, Geruduk Pondok Tahfiz di Deliserdang Karena Dugaan Pelecehan yang Tak Ditanggapi Polisi Selama 6 Bulan
    Sebarkan Ujaran Kebencian dan Penghinaan, El Kananda Shah Tegaskan Kami Bukan Drakula dan Minta Cyber Polda Sumut Usut Tuntas
    Balap Sepeda Road Race PON XXI 2024 Aceh-Sumut Finish di Kota Touris, Peraih Medali Asal Jawa Timur Promosikan Kacang Parapat
    Pastikan Keselamatan Penumpang Terjamin, KSOPP Bagikan 400 Alat Keselamatan Kepada Awak Kapal di Danau Toba
    Penyaluran Dana ZIS Dari Basnas, Bupati Deliserdang: Digunakan Sebaik - Baiknya
    Calon Bupati Dr. H.Anton Achmad Sarigih dan Calon Wakil Benny Gusman Sinaga Jiarah ke Makam Raja Tanah Jawa
    Pemilik Kapal Bantah Tidak Memiliki Life Jacket dan Kelebihan Muatan
    Meriahkan Hari Jadi ke 51, ASDP Kembali Gelar Journalism Awards 2024

    Ikuti Kami